Kasus pembunuhan ibu dan anak yang ditemukan meninggal di mobil Toyota Alphard di Kabupaten Subang, Jawa Barat, benar benar rumit. Polisi membutuhkan lebih banyak lagi bukti baru mengingat dalam kasus pembunuhan sadis ini tidak ada saksi yang melihat langsung kejadian pembunuhan. Hari Minggu (3/10/2021) kemarin atau sehari setelah membongkar malam dan mengautopsi jasad almarhumah Tuti […]
Sehari setelah membongkar malam dan mengautopsi jasad almarhumah Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu, polisi kembali mendatangi kediaman korban. Polisi yang diperkirakan dari Bareskrim Polri dan Polda Jabar, Minggu (3/10/2021)mendatangi lokasi pembunuhandua wanita tersebut di Dusun Ciseuti, Desa Jalancagak, Kecamatan Jalancagak, Kabupaten Subang, Jawa Barat. Sekitar pukul 14.00, puluhan polisi berpakaian preman terlihat berada di […]
Sehari setelah membongkar malam dan mengautopsi jasad almarhumah Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu, polisi kembali mendatangi kediaman korban. Polisi yang diperkirakan dari Bareskrim Polri dan Polda Jabar, Minggu (3/10/2021)mendatangi lokasi pembunuhandua wanita tersebut di Dusun Ciseuti, Desa Jalancagak, Kecamatan Jalancagak, Kabupaten Subang, Jawa Barat. Sekitar pukul 14.00, puluhan polisi berpakaian preman terlihat berada di […]
Pihak kepolisian membongkar makam ibu dan anak korban pembunuhan di Subang, Jawa Barat, Sabtu (2/10/2021) sore. Pembongkaran makam keduanya dilakukan dalam rangka melakukan autosi ulang terhadap jasad korban. Autopsi dilakukan kepolisi termasuk dari forensik Mabes Polri. Diketahui sebelumnya Tuti Suhartini (55) bersama putrinya Amalia Mustika Ratu (23) ditemukan dalam keadaan tidak bernyawa di dalam bagasi […]